Oli TOP 1 Zenzation Mobil
Pelumas

Jarak Ganti Oli Mobil Setiap Berapa Kilometer atau Bulan?

Mobil merupakan salah satu transportasi paling ideal dengan kondisi Indonesia yang cukup panas. Tentu kondisi ini juga didukung volume mobil yang mampu menampung satu keluarga penuh.

Oli TOP 1 Zenzation Mobil
Oli TOP 1 Zenzation Mobil

Namun mobil memiliki harga yang terbilang mahal, maka penting untuk menjadi perhatian para pemiliknya dalam segi perawatan. Karena mobil yang kurang mendapatkan perawatan justru memberikan harga yang mahal bila harus mengganti suku cadang.

Manfaat Oli Mobil

Fungsi utama dari oli mesin adalah menjaga dan melindungi komponen saat bergerak atau berfungsi. Meski begitu ada satu hal yang kerap dilupakan oleh para pengendara yaitu waktu ganti oli mobil yang tepat.

Untuk memaksimalkan manfaat oli mesin perlu memperhatikan waktu digantinya oli sepeda mesin. Karena sebaik apapun oli mesin yang digunakan bila tidak diganti secara rutin, maka kualitasnya perlahan-lahan akan menurun.

Oli mesin yang baik memang akan menjaga mesin lebih optimal. Lalu waktu mengganti oli mesin menjadi hal yang perlu dipikirkan. Memang kapan waktu yang tepat untuk mengganti oli mobil?

Waktu Ganti Oli Mobil

Memang setiap kendaraan memiliki waktu idealnya masing-masing dalam menjaga kondisi mobil tetap berjalan optimal. Untuk tipe mobil sendiri kisaran disarankan ganti oli mobil setiap 7.000 km sampai dengan 10.000 km tergantung jenis olinya.

Untuk oli semi sintetik sangat disarankan mengganti setiap 7.000 km, sedangkan oli full sintetik bisa di rentang yang lebih jauh, bisa sampai 10.000 km!

Rekomendasi Oli Mobil

TOP 1 Zenzation merupakan salah satu rekomendasi produknya. Perusahaan oli asal Amerika Serikat yang berpusat di San Mateo, California ini sudah memasarkan produk oli mesinnya di Indonesia lebih dari 40 tahun.

TOP 1 Zenzation merupakan salah satu produk oli mesin mobil dengan kadar sintetik yang tinggi dan direkomendasikan untuk menjaga kinerja mobil tetap nyaman.

Berikut berbagai teknologi yang tersedia pada produk TOP 1 Zenzation, antara lain:

  • Ester Fortified: Memberikan pengalaman perpindahan transmisi yang lebih halus sesuai dengan standar pelumas mobil Jepang.
  • Exceed Euro 6 Standard: Menjaga dan merawat kebersihan mesin dengan aditif khusus yang mampu membersihkan, mencegah kotoran, dan membentuk endapan.
  • Max TBN: Menghasilkan perlindungan yang lebih tahan lama karena memiliki kadar sintetik yang lebih tinggi.

Tunggu apalagi, gunakan produk terbaik dari TOP 1 untuk kendaraanmu sekarang. Beli secara langsung di bengkel terdekat atau melalui ecommerce resmi TOP 1 di sini.

Ganti Oli? TOP 1 Aja!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.